Informasi

D’Teori Talkshow: Eksplorasi Mendalam Seputar Kesehatan Mental di Dies Natalies Bimbingan dan Konseling Universitas PGRI Kanjuruhan Malang ke-18

Pada hari Senin, 11 Desember 2023, Dies Natalies Bimbingan dan Konseling Universitas PGRI Kanjuruhan Malang yang ke-18 akan diwarnai oleh acara D’Teori Talkshow yang menarik dan informatif. Acara ini akan diawali dengan pembukaan resmi dan doa, menciptakan suasana yang penuh semangat dan berkah. Selanjutnya, acara akan memasuki sesi D’Teori Talkshow yang menghadirkan dua pembicara kelas […]

D’Teori Talkshow: Eksplorasi Mendalam Seputar Kesehatan Mental di Dies Natalies Bimbingan dan Konseling Universitas PGRI Kanjuruhan Malang ke-18 Read More »

Mahasiswa BK UNIKAMA Hena Blessing Raih Beasiswa Unggulan Kemendikbudristek Tahun 2023

“Kesuksesan adalah puncak dari upaya yang tak pernah berhenti.” Dalam dunia pendidikan, setiap pencapaian memiliki cerita uniknya sendiri. Salah satu cerita inspiratif datang dari mahasiswa berprestasi, Hena Blessing, yang berhasil meraih Beasiswa Unggulan Kemendikbudristek tahun 2023. sebuah pencapaian luar biasa yang menjadi tonggak bersejarah dalam perjalanan pendidikannya. Bagi Hena, ini bukan hanya sebuah hadiah, melainkan

Mahasiswa BK UNIKAMA Hena Blessing Raih Beasiswa Unggulan Kemendikbudristek Tahun 2023 Read More »

PEDULI KESEHATAN MENTAL : SEJENAK MELEPAS STRESS DENGAN KARYA TANGAN MANIS

[30/08/2023] KKN-T UNIKAMA program studi Bimbingan dan Konseling meralisasikan salah satu program kerja KKN dari bidang yang ditekuni sebagai bentuk implementasi ilmu yang telah diperoleh di bangku perkulaiahan. Desa pandanmulyo menjadi titik pengabdian mahasiswa hebat. Selain mengabdi secara fisik, tidak lupa kami sosialisasikan kepada warga tentang pentingnya menjaga dan peduli terhadap kesehatan mental agar tetap

PEDULI KESEHATAN MENTAL : SEJENAK MELEPAS STRESS DENGAN KARYA TANGAN MANIS Read More »

Kegiatan Berbagi Takjil Dibulan Ramadhan Bersama HMPS BK

Bulan Ramadan merupakan bulan yang istimewa bagi umat Muslim di seluruh dunia. Selama bulan ini, umat Muslim berpuasa dari terbit fajar hingga terbenam matahari sebagai bentuk pengorbanan diri dan meningkatkan ketakwaan. Saat berbuka puasa, umat Muslim biasanya menyantap makanan ringan yang disebut takjil. Takjil merupakan makanan yang diberikan untuk membatalkan puasa dan memberikan energi untuk

Kegiatan Berbagi Takjil Dibulan Ramadhan Bersama HMPS BK Read More »

Optimalisasi Peran Mahasiswa Bimbingan dan Konseling, HMPS-BK Gelar Pengenalan dan Pelatihan Keprofesian Bimbingan dan Konseling (PPKBK).

Dalam rangka pengenalan dan pelatihan keprofesian bimbingan dan konseling (PPKBK) bagi mahasiswa baru program studi bimbingan dan konseling unikama, Himpunan Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling (HMPS-BK) mengadakan sebuah kegiatan PPKBK. Kegiatan ini mengangkat sebuah tema, yaitu “Optimalisasi Peran Mahasiswa Sebagai Jiwa Yang Aktif Dan Mampu Berpikir Kritis”. Kegiatan yang terselenggara dari tanggal 06 Oktober

Optimalisasi Peran Mahasiswa Bimbingan dan Konseling, HMPS-BK Gelar Pengenalan dan Pelatihan Keprofesian Bimbingan dan Konseling (PPKBK). Read More »

Eka Faridheatul Khasannah, Satu-Satunya Mahasiswa BK Unikama Lolos Progam MSIB

Eka Faridheatul Khasannah, menjadi satu-satunya mahasiswa Bimbingan dan Konseling Unikama yang lolos dalam program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB). MSIB ini dirancang untuk memastikan para mahasiswa mendapatkan kompetensi terbaik, terkini, dan terdepan dalam menghadapi dunia masa depan. Mahasiswi yang terkenal dengan “Dhea” ini menjadi salah satu dari 216 mahasiswa yang tergabung dalam melakukan studi

Eka Faridheatul Khasannah, Satu-Satunya Mahasiswa BK Unikama Lolos Progam MSIB Read More »

Berbagi Untuk Sesama, HMPS-BK Unikama Gelar Baksos

Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama serta bentuk syukur kepada Tuhan YME, Himpunan Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling (HMPS-BK) mengadakan kegiatan bakti sosial. Kegiatan bakti sosial (baksos) ini juga merupakan salah satu bentuk perwujudan dari Tri Darma Perguruan Tinggi yakni Pengabdian Kepada Masyarakat. Bakti sosial yang mengambil tema “Menuju Jalan Keberkahan dengan Meningkatkan Kepedulian Terhadap

Berbagi Untuk Sesama, HMPS-BK Unikama Gelar Baksos Read More »

INSTRUKSI KERJA (IK)

D O K U M E N IK Konversi Matakuliah MBKM.pdf IK Monitoring Kurikulum.pdf IK Peninjauan Kurikulum.pdf IK Evaluasi Kurikulum.pdf IK Pendaftaran Penelitian-Riset Mahasiswa.pdf IK Pelaksanaan Penelitian Mahasiswa.pdf IK Monitoring Penelitian-Riset Mahasiswa.pdf IK Evaluasi Penelitian-Riset Mahasiswa.pdf IK Pendaftaran KKNT.pdf IK Pelaksanaan KKNT.pdf IK Monitoring KKNT.pdf IK Evaluasi KKNT.pdf IK Pendaftaran Proyek Kemanusiaan.pdf IK Pelaksanaan Proyek

INSTRUKSI KERJA (IK) Read More »

Tingkatkan Kompetensi Guru, Prodi BK Unikama Menggelar Diklat Online

Saat ini, covid-19 telah menyebar ke berbagai negara, begitu pula di Indonesia yang marak sejak awal Maret 2019.  Hal ini membuat negara-negara tersebut menerapkan kebijakan untuk memberlakukan lockdown, social distancing, melakukan segala aktivitas dari rumah (daring/online), dan lain sebagainya yang itu semua di lakukan untuk meminimalisir penyebaran virus. Dengan begitu secara tidak langsung beberapa aspek

Tingkatkan Kompetensi Guru, Prodi BK Unikama Menggelar Diklat Online Read More »